Untuk Mendukung Blog Ini Klik Salah Satu Iklan Yang Tayang. DONASI DISINI

Contoh Judul Skripsi Jurusan Kedokteran Hewan Pdf

Contoh Judul Skripsi Jurusan Kedokteran Hewan Pdf - Hallo sahabat semua kembali lagi nieh dengan admin yang baik hati nan ganteng, kesempatan kali ini saya akan membagikan kepada kalian semua tentang sebuah contoh judul skripsi yang mungkin bisa dijadikan sebagai referensi dalam memilih judul ya kan.

Contoh Judul Skripsi Jurusan Kedokteran Hewan Dilengkapi Proposal

  1. Pelaksanaan Peraturan Daerah Kota Medan NO.11 Tahun 2014 Tentang Perusahaan Daerah Rumah Potong Hewan 
  2. Implementasi Augmented Reality untuk Menampilkan Animasi Hewan pada Kebun Binatang Pematangsiantar 
  3. Jenis dan Prevalensi Endoparasit pada Feses Walabi Lincah (Macropus agilis) di Taman Hewan Pematang Siantar Sumatera Utara 
  4. Identifikasi dan Prevalensi Parasit Nematoda Pada Usus Halus Sapi (Bos sp.) di Rumah Potong Hewan Mabar Hilir, Kecamatan Medan Deli, Sumatera Utara 
  5. Tingkat Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Tentang Toksoplasmosis pada Mahasiswa/I Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 
  6. Uji Toksisitas Akut yang Diukur dengan Penentuan LD50 Ekstrak Daun Sirih (Piper Betle L.) pada Mencit Jantan 
  7. Ethno-Botani Serangga dalam Kehidupan 
  8. Analisis Asam Folat dalam Memprediksi Apendisitis Komplikata pada Hewan Coba Oryctolagus Cuniculus Tahun 2020 
  9. Pengaruh Monosodium Glutamate terhadap Peningkatan Berat Badan pada Hewan Uji Coba Tikus 
  10. Pengaruh Penambahan Platelet-Rich Fibrin Pascakuretase Terhadap Ketebalan Junctional Epithelium Model Periodontitis Kajian in Vivo pada Kelinci (Oryctolagus cuniculus) 
  11. Perbandingan Tingkat Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Mahasiswi Fakultas Kedokteran USU dan Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik USU terhadap Toksoplasmosis 
  12. Uji Keamanan Teh Daun Gaharu (Aquilaria malaccencis Lamk.) Melalui Uji Sensitisasi Kulit Terhadap Kelinci Albino 
  13. Uji Keamanan Teh Daun Gaharu (Aquilaria Malaccencis lamk.) Melalui Uji Sensitisasi Kulit Terhadap Kelinci Albino 
  14. Efek Gel Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Terhadap Jumlah Sel Fibroblas Pascagingivektomi pada Tikus Wistar Jantan 
  15. Pengaruh Defisiensi Vitamin C Terhadap Metabolisme Parasetamol pada Hewan Uji Marmut (Cavia cobaya) 
  16. Gambaran Tingkat Stres Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara dalam Sistem Pembelajaran Daring pada Era Pandemi Covid-19 
  17. Hubungan Kualitas Tidur dengan Tingkat Konsentrasi Mahasiswa Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara 
  18. Tinjauan Yuridis Penanggulangan Perdagangan Internasional Secara Ilegal Hewan Terancam Punah (dalam Studi Kasus Perdagangan Trenggiling dari Indonesia – China) 
  19. Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Puguntano (Curanga fel-terrae Merr.) Terhadap Kadar Peroxisome Proliferator Activated Receptor- ϒ (PPAR-ϒ) pada Tikus Putih Galur Wistar Model Diabetes Melitus Tipe 2 
  20. Tingkat Stres Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Terhadap Pembelajaran Daring 
  21. Efek Gel Ekstrak Lidah Buaya (Aloe vera) Terhadap Jumlah Sel Makrofag Pasca Gingivektomi Tikus Wistar Jantan 
  22. Perbedaan Penanganan Awal Dismenorea Antara Siswi kelas XI SMA Plus Al Azhar Medan Dengan Mahasiswi Angkatan 2016 Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 
  23. Tingkat Kecemasan Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara terhadap Pandemi Covid-19 
  24. Gambaran Pengetahuan Keselamatan dan Kesehatan Kerja pada Pekerja Zoo Keeper di Kebun Binatang Medan Tahun 2019 
  25. Gambaran Kualitas Tidur pada Mahasiswa Tahap Akademik Tingkat Awal di Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 
  26. Identifikasi DNA Porcine pada Bahan Perekat Gigi Tiruandan Soft Denture Lining yang Digunakan di Bidang Prostodonsia 
  27. Pengaruh Pemberian Ekstrak Etanol Daun Ketapang (Terminalia catappa L) terhadap Kadar Kolesterol pada Tikus (Rattus norvegicus) Hiperlipidemia 
  28. Uji Toksisitas SubKronik Ekstrak Etanol Kulit Batang Attarasa (Litsea cubeba Lour.) pada Mencit 
  29. Pengaruh Pemberian Ekstrak Curcumin terhadap Ekspresi Mature Brain Derived Neurotrophic Factor (mBDNF) Pasca Cedera Otak Traumatik 
  30. Pengetahuan Dokter Gigi Mengenai Pencegahan Paparan Covid-19 pada Pelaksanaan Radiografi Kedokteran Gigi di Kota Medan 
  31. Perbandingan Infeksi Endoparasit pada Feses Sapi yang dipelihara secara Intensif dan Semi Intensif di Desa Klumpang Kebun, Kecamatan Hamparan Perak Sumatera Utara 
  32. Hubungan Pengetahuan dan Sikap dengan Perilaku Pencegahan Leptospirosis pada Petugas Kesehatan di Puskesmas Pembantu Kecamatan Binjai Timur Kota Binjai 
  33. Potensi Rahmat International Wildlife Museum & Gallery Sebagai Daya Tarik Kunjungan Wisatawan di Kota Medan 
  34. Gambaran Tingkat Pengetahuan dan Perilaku Preventif terhadap Infeksi Diarrheagenic Escherichia coli pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2017 
  35. Pengaruh Pemberian Vitamin C Terhadap Jarak Pergerakan Gigi dalam Perawatan Ortodonti pada Hewan Marmut 
  36. Perilaku Individu Orangutan Sumatera (Pongo abelii L.) Betina dengan Sistem Pengelolaan Kandang Semi Terbuka di Taman Hewan Pematangsiantar 
  37. Efektivitas Antiinflamasi Ekstrak Daun Mangrove (Acanthus ilicifolius) dengan Penurunan Sel Radang Gigi Tikus Putih (Rattus norvegicus) (In Vivo) 
  38. Efek Ekstrak Etanol Herba Seledri (Apium Graveolens L.) terhadap Toksisitas Subkronik 
  39. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Skor Depresi pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Selama Pandemi Covid-19 
  40. Uji Toksisitas Akut dan Subkronik serta Efek Teratogenik Ekstrak Etanol Daun Pirdot (Saurauia vulcani Korth.) terhadap Tikus 
  41. Uji Keamanan Teh Gaharu (Aquilaria malaccensis Lamk) Melalui Uji Teratogenik pada Tikus Wistar (Rattus norvegicus) 
  42. Pengaruh Vitamin C Terhadap Pergerakan Gigi Ditinjau dari Jumlah Sel Osteoklas dan Osteoblas pada Marmut (Guinea pig) 
  43. Pengaruh Pemberian Taurine, Magnesium, dan Ginkgo Biloba dalam Mencegah Gangguan Pendengaran Akibat Bising pada Tikus Putih Galur Wistar 
  44. Gambaran Infeksi Endoparasit pada Kijang (Muntiacus muntjak) di Taman Satwa Citra Pesona Ladangku, Pancur Batu, Deli Serdang, Sumatera Utara 
  45. Evaluasi Efek Toksik Ekstrak Etanol Rimpang Temu Mangga (Curcuma mangga Valeton & v.Zijp.) Terhadap Hati pada Tikus Putih
  46. Uji Toksisitas Subkronik dan Teratogenik Ekstrak Etanol Daun Mahkota Dewa (Phaleria macrocarpa (Scheff.) Boerl) 
  47. Aktivitas Anti Kanker Ekstrak Daun Biwa (Eriobotrya japonica Lindl) pada Jaringan Payudara Tikus Putih yang Diinduksi Benzo(a)Pyrene Secara In Vivo 
  48. Identifikasi Dekstrometorfan HBr dalam Sediaan Obat Batuk Tradisional Secara Kromatografi Lapis Tipis (KLT) 
  49. Pengaruh Pemberian Vitamin E terhadap Metabolisme Parasetamol pada Hewan Uji Tikus Putih Jantan (Rattus norvegicus) 
  50. Penggunaan Vascular Endothelial Growth Factor dan Asam Folat Sebagai Prediktor Apendisitis Komplikata pada Hewan Coba Oryctolagus Cuniculus 
  51. Hubungan Rinitis Alergi terhadap Kualitas Hidup Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2018 
  52. Interaksi Simbolik dalam Proses Komunikasi Jual Beli Ternak “Marosok” di Payakumbuh Sumatera Barat 
  53. Uji Toksisitas Subkronik Ekstrak Etanol Buah Attarasa (Litsea cubeba Lour.) pada Mencit Putih 
  54. Penentuan LD50 Ekstrak Rebung Pring Wulung (Gigantochloa atroviolacea Widjaja) 
  55. Pengaruh Madu Terhadap Jumlah Sel Makrofag Pascagingivektomi pada Tikus Wistar Jantan 
  56. Khasiat Kayu Manis (Cinnamomum burmanii) Dalam Menurunkan Kadar Kolesterol Total Pasca Pemberian Pakan Tinggi Lemak pada Mencit (Mus musculus) 
  57. Pengaruh Penambahan Platelet-Rich Fibrin Pascakuretase Terhadap Kepadatan Kolagen Jaringan Ikat Gingiva Model Periodontitis Kajian in Vivo pada Kelinci (Oryctolagus cuniculus) 
  58. Pengaruh Madu Terhadap Jumlah Sel Fibroblas Pasca Eksisi pada Tikus Wistar Jantan 
  59. Efek Ekstrak Etanol Daun Kelor (Moringa oleifera) terhadap Skor CD4 dan CD4 pada Limpa Tikus secara Histopatologi 
  60. Efek Ekstrak Daun Gambir (Uncaria gambir Roxb) Sebagai Hepatoprotektor pada Tikus Wistar yang Diinduksi Parasetamol 
  61. Tingkat Pengetahuan Dokter Gigi Mengenai Efek Stokastik dan Proteksi Radiasi Sinar-X Kedokteran Gigi pada Ibu Hamil di Kota Medan 
  62. Efek Latihan Fisik terhadap Kadar Malondialdehid dan Ekspresi Gen Vascular Endothelial Growth Factor pada Hewan Model Penuaan yang diinduksi D-galaktosa 
  63. Ekspresi Caspase-3 pada Kelinci New Zealand White dengan Cervical Spondylotic Myelopathy Model (Penelitian Eksperimental Laboratoris) 
  64. Uji Antimutagenik Ekstrak Etanol Ubi Jalar Kuning (Ipomoea Batatas L.) pada Mencit Jantan Menggunakan Metode Mikronukleus 
  65. Pemeriksaan Bakteri Escherichia Coli pada Beberapa Sampel Air Bersih yang Diambil di Laboratorium Mikrobiologi BTKL-PP Kelas 1 Medan 
  66. Pengaruh Asam Askorbat Terhadap Keberhasilan Implantasi pada Hewan Coba Rattus Norvegicus dengan Endometritis yang Dipicu oleh E. Coli 
  67. Pengaruh Pemberian Curcuminoid Terhadap Ekspresi Transforming Growth Factor Beta (TGF-β) pada Fibroblas Koklea Rattus Norvegicus Model Diabetes Melitus 
  68. Perbedaan Jumlah Sel Osteoklas dan Osteoblas Pada Pergerakan Gigi Guinea Pig 
  69. Hubungan Kualitas Tidur dengan Obesitas pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2014 
  70. Pengaruh Pemberian Curcuminoid dalam Mencegah Terjadinya Apoptosis Fibroblas Koklea Rattus Novergicus Model Diabetes Mellitus 
  71. Toksisitas Subkronik Ekstrak Etanol Daun Pugun Tanoh (Picria fel-terrae Lour.) Terhadap Hati dan Limpa dari Tikus Putih 
  72. Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Fakultas Kedokteran Mengenai Kanker Ovarium 
  73. Korelasi Aktivitas Fisik dengan Memori Kerja pada Mahasiswa PR Ogram Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 
  74. Proporsi Mahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2019-2020 Yang Menggunakan NSAIDs Dalam Keadaan Dismenore 
  75. Evaluasi Efek Toksik Ekstrak Etanol Rimpang Temu Mangga (Curcuma mangga Valeton & v.Zijp) Terhadap Ginjal pada Tikus Putih 
  76. Gambaran Penggunaan Ramuan Herbal Sebagai Peningkat Daya Tahan Tubuh oleh Orang Tua Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara 
  77. Kedudukan Informed Consent dan Rekam Medis sebagai Alat Bukti dalam Kasus Malpraktek (Studi Putusan Nomor 365 K/PID/2012) 
  78. Korelasi Sleep Hygiene dengan Kualitas Tidur pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2017 – 2019 
  79. Uji Aktivitas Antijamur Ekstrak Etanol Serta Beberapa Fraksi Teripang (Holothuria atra Jaeger) Terhadap Candida albicans 
  80. Efek Ekstrak Etanol Rimpang Temulawak (Curcuma Xanthorrhiza Roxb) terhadap Jumlah Sel T CD4 dan Sel T CD8 pada Histopatologi Limpa Tikus 
  81. Prevalensi Parasit Gastrointestinal Domba Waringin (Ovis Aries) Yang Diberi Pakan Hijauan Dan Campuran Hijauan Konsentrat Di Kelurahan Sidomulyo, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara 
  82. Pembuatan dan Uji Potensi Nanoherbal dan Ekstrak Etanol Bunga Tmbelekan (lantana camara Linn.) Sebagai Antituberkulosis dan Toksisitas Akut pada Hewan Percobaan 
  83. Prevalensi dan Faktor Risiko yang Berhubungan dengan Kejadian Asma pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sumatera Utara Medan 
  84. Perbedaan Pembentukan Dentinal Bridge Antara Pasta ZOE-Karbonat Apatit dengan Kalsium Hidroksida Setelah Dilakukan Direct Pulp Capping pada Molar Satu Maksila Tikus Wistar (Pengamatan Selama 2 Minggu) 
  85. Perbandingan Beberapa Metode Overlay Bite Mark dalam Odontologi Forensik (Systematic Literature Review) 
  86. Prevalensi dan Faktor Risiko yang Berhubungan dengan Kejadian Asma pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sumatera Utara Medan 
  87. Hubungan Computer Vision Syndrome dengan Kualitas Tidur Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2017 
  88. Karakteristik Kasus Tersangka Gigitan Anjing Penular Rabies di Kota Medan Tahun 2017 
  89. Efek Ekstrak Air Daun Kluwih (Artocarpus camansi Blanco)Terhadap Parameter Hematologi Tikus Diabetes 
  90. Aplikasi Subgingiva Nanopartikel Kitosan yang Mengandung Tetrasiklin 0,7% sebagai Penunjang Terapi Inisial pada Model Periodontitis Tikus 
  91. Kualitas Pengisian Saluran Akar pada Perawatan Saluran Akar Gigi yang Dirawat oleh Mahasiswa Program Pendidikan Profesi Kedokteran Gigi di RSGM USU Tahun 2015-2016 
  92. Jenis dan Prevalensi Endoparasit pada Rusa Tutul (Axix axis) di Taman Satwa Citra Pesona Ladangku, Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara 
  93. Pengaruh Pemberian Ekstrak Kunyit (Curcuma Domestica Val.) terhadap Ekspresi Pro Brain-Derived Neurotrophic Factor dan Apoptosis Sel setelah Cedera Otak Traumatik Pada Tikus Jantan Galur Sprague-Dawley 
  94. Perbedaan Jumlah Mast Cells pada Ligamen Periodontal Dihubungkan dengan Pergerakan Gigi Secara Ortodonti dengan Pemakaian Elastik Separator & Steel Spring Penelitian in Vivo pada Kelinci (Nesolagus Netscheri) 
  95. Pengaruh Berbagai Model Latihan Terhadap Ekspresi gen Insr, Reseptor Insulin Otot Skeletal, Resistensi Insulin dan Kadar Gula Darah pada Tikus Wistar Model Diabetes Melitus Tipe-2 
  96. Gambaran Pengetahuan Mahasiswa Fakultas KEDOKTERAN USU tentang Pencegahan Covid-19 pada Anak 
  97. Keamanan Teh Daun Gaharu (Aquilaria malaccensis Lamk) dari Pohon yang Diinduksi Melalui Uji Toksisitas Subkronik Oral 28 Hari 
  98. Identifikasi Bakteri pada Tangan Penjual Makanan di Kawasan SD di Kelurahan Tanjung Rejo 
  99. Pengaruh Sel Punca Mesenkimal Terhadap Angiotensin II TYPE 1 Receptor, Asam Hialuronat, Interleukin-10 dan Platelet-Derived Growth Factor-β pada Tikus Galur Wistar Model Fibrosis Hati 
  100. Pengaruh Pemberian Vitamin C Terhadap Pergerakan Gigi Ditinjau dari Ruang Ligamen Periodontal pada Marmut (Guinea Pig) 

Semoga bermanfaat dan bisa membanggakan orang tua ya


Baca juga :

Post a Comment

Jika ada yang masih kurang jelas, silahkan untuk bertanya pada kolom komentar di bawah ini atau dengan menghubungi kami di halaman kontak.

1. Centang kotak Notify me/Beri tahu saya untuk mendapatkan notifikasi komentar.
2. Semua komentar dengan menambahkan link akan dihapus dan tidak akan dipublikasikan.
© BLACK SCRIPTS. All rights reserved. Developed by Jago Desain